Selasa, 22 Juli 2025

Perjalanan POC

 



Proses pembuatan POC dari sabut kelapa dimulai dengan penghancuran atau pengiris halus sabut kelapa agar memperluas permukaan untuk memudahkan dekomposisi oleh mikroorganisme.
Memanfaatkan sabut kelapa sebagai bahan dasar pembuatan Pupuk Organik Cair (POC) , sebagai upaya pemanfaatan limbah pertanian secara produktif dan ramah lingkungan. Sabut kelapa dipilih karena kaya akan serat lignoselulosa, unsur kalium (K), serta mengandung senyawa organik yang dapat terurai menjadi nutrisi bernilai tinggi bagi tanaman setelah melalui proses fermentasi. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar